Klinik juga menyediakan tempat rawat inap serta pelayanan konseling pastoral sebagai wujud "Treatment, Care and Suport" atau Meningkatkan Kualitas Pengobatan, adanya kepedulian dan Dukungan. Dengan visi seperti itu maka pelayanan yang dilakukan secara professional dan penuh kasih sayang.
Pada awal pembangunan dan pengembangan
sepenuhnya menggunakan Dana dari Gereja dan Mitra serta pribadi-pribadi yang
peduli terhadap misi KLINIK WALIHOLE.
Dalam rencana pengembangan di tahun 2012, Klinik Walihole akan mendirikan sebuah ruang rawat inap bagi Ibu dan Anak yang terinfeksi.
KLINIK WALIHOLE tidak menutup kemungkinan menerima sumbangan dalam bentuk bahan makanan serta kemungkinan untuk menerima dana dari donatur yang mempunyai misi dan visi dengan KLINIK WALIHOLE.
Dalam rencana pengembangan di tahun 2012, Klinik Walihole akan mendirikan sebuah ruang rawat inap bagi Ibu dan Anak yang terinfeksi.
KLINIK WALIHOLE tidak menutup kemungkinan menerima sumbangan dalam bentuk bahan makanan serta kemungkinan untuk menerima dana dari donatur yang mempunyai misi dan visi dengan KLINIK WALIHOLE.
Bahan makanan dapat diantar langsug ke: Klinok Walihole, Kampung Yoka, Distrik Heram, Kota Jayapura, atau dapat menhubungi langssung ke no HP. 0813 4436 9551.
Bila Donatur ingin
memberikan donasinya dapat di kirimkan ke rekening sebagai berikut:
Nama Bank : MANDIRI
Cabang : ABEPURA
Nama Rekening : KLINIK GKI WALIHOLE
Nomor Rekening : 154 001 0769 424
Oleh karena itu langkah dan
sikap yang diambil oleh KLINIK WALIHOLE sebagai sebuah konsekuensi bila
menerima dana adalah tranparansi. Semua pihak dapat melihat proposal dan
laporan keuangan dari KLINIK WALIHOLE.
Terimakasih kepada semua yang
telah memberikan dukungan demi pelayanan dan pengembangan Klinik Walihole bagi sesama manusia.
Pengelola KLINIK WALIHOLE
Agnella Chingwaro (Pimpinan)
Rumboi Werimon (Sekretaris)
Agnella Chingwaro (Pimpinan)
Rumboi Werimon (Sekretaris)